Letak File Manager Di Oppo Paling Mudah Versi Terbaru

Setiap hp tentunya dibekali dengan aplikasi file manager, nah aplikasi file manager ini berfungsi ntuk melihat semua file yang ada di hp anda salah satunya hp oppo juga dibekali dengan aplikasi file manager. Lalu dimana letak file manager di oppo tersebut ? nah sebenarnya sih mudah banget yaa.

letak file manager di oppo

Nah pada hp oppo sendiri di bekali dengan yang namanya aplikasi file manager dimana aplikasi tersebut berisi semua file yang ada di hp oppo anda.

File manager oppo sendiri berisi seperti daftar file, daftar foto, video, dokumen bahkan file yang tidak penting juga ada di file manager ini.

Aplikasi file manager sendiri di hp oppo memang tersedia secara default atau memang sudah ada secara bawaan meski anda tidak memasangnya.

Ya meski aplikasi ini sudah terpasang secara default sendiri tapi masih ada juga pengguna yang belum tahu dimana letak file manager di oppo.

Hal ini wajar saja mungkin anda pengguna yang memang baru pemula atau memang pengguna baru sehingga belum tahu bagaimana cara menemukanya.

Simak juga: Layar Mati Saat Telepon Xiaomi ? Ini Ternyata Penyebab dan Tips Mengatasinya

Secara normalnya letak file manager di oppo yakni ada di daftar aplikasi namun meski demikian mungkin yang membuat bingung adalah namanya yang memang berbeda buka file manager, bagi sebagian pengguna perubahan nama saja sudah bingung ya maklum saja sih.

Letak File Manager Di Oppo

Nah bagi anda yang belum tahu sebenrnya dimana letak file manager di hp oppo, berikut ini kami berikan beberapa tutorial cara mengetahuinya.

Jika memang aplikasinya tidak disembunyikan maka letak file manager di oppo adalah di daftar aplikasi atau deretan aplikasi oppo anda pasti anda namun bukan dengan mana file manager melainkan Pengelola File, ya bagi anda yang bingung dimana letaknya cari saja dengan naman pengelola file.

Bila memang aplikasi sedikit namun tidak ada yang namanya aplikasi pengelola file maka kemungkinan disembunyikan namun jika anda yang memang menyembunyikan ya seharusnya tahu dimana letaknya.

Jika anda belum tahu dimana letaknya berikut cara menampilkanya:

  • Pertama silahkan anda buka dulu aplikasi pengaturan di hp oppo.
  • Lalu silahkan anda pilih opsi Privasi.
  • Nah disini anda tap opsi Sembunyikan Aplikasi.
  • Maka anda akan diminta memasukan sandi yang telah anda buat, silahkan anda masukan seperti biasa.
  • Daftar aplikasi yang tersembunyi akan muncul.
  • Selesai.

Jika memang aplikasi file manager tersembunyi atau pengelola file maka akan ada daftarnya disitu, jadi silahkan anda cek saja ada atau tidak.

Simak juga: Cara Mengatasi Kartu Smartfren Tidak Ada Layanan Di Hp Oppo Metode Baru

Cara menampilkan file tersembunyi di file manager oppo

Nah bagi anda yang sudah menemukan aplikasi file manager namun ketika ingin mencari file yang dinginkan ternyata tidak ada mungkin disembunyikan, berikut cara menemukanya, biasanya letaknya di opsi brankas pribadi, nah banyak pengguna yang belum tahu dimana letak brankas pribadi.

Berikut ini kami berikan cara menemukanya, contoh berikut letak brankas pribadi oppo a3s:

  • Buka aplikasi pengaturan.
  • Berikutnya silahkan anda pilih Keamanan.
  • Scroll sedikit kebawah dan pilih opsi Brankas pribadi, nah disinilah letaknya.
  • Buka dengan sandi yang anda buat, maka akan menampilkan semua file yang tersembunyi.

Cara diatas bisa anda lakukan disemua di hp oppo jadi jika anda menggunakan hp oppo gunakan cara diatas maka caranya sama saja.

Simak juga: Cara Mengatasi Coloros Recovery Oppo A71 Dengan 3 Metode Ampuh

Demikian tutorial tentang penjelasan letak file manager di oppo semoga beberapa tutorial diatas bisa bermanfaat untuk anda semuanya.

Tinggalkan komentar